2 Agustus 2024

Saat ini model sepatu heels sendiri sudah memiliki berbagai jenis, salah satunya yaitu point heels. Dalam hal ini sepatu heels ini memiliki bagian depan yang pointy dan dapat membuat penampilan anda lebih anggun. Sepatu heels dengan model pointy ini tentunya dapat dijadikan sebagai salah satu ide untuk penampilan ke kantor anda. Sepatu heels ini juga akan memberikan penampilan yang berbeda banget dan pastinya akan menjadi inspirasi anda.

Fitting skirt for office look

Saat ini sudah banyak beberapa ide busana atau outfit untuk anda yang ingin bepergian ke kantor. Dalam hal ini tentunya bosan bukan untuk terus-terusan menggunakan celana untuk pergi ke kantor. Dalam hal ini anda dapat menggunakan rok atau fitting skirt dengan menggunakan pointy heels. Fitting skirt sendiri memiliki potongan yang lurus dengan panjang ¾. Tentunya model heels dan fitting skirt ini akan membuat kaki anda terlihat lebih langsing dan juga anggun.

Anda juga dapat memadukannya dengan stripped shirt dan beberapa blouse kesukaan anda dengan penggunaan fitting skirt dengan pointy heels ini. dalam hal ini anda juga dapat memiliki tampilan kerja yang baru dan anggun.

Penggunaan pointy heels untuk tampilan edgy

Untuk anda yang ingin memiliki tampilan edgy, anda dapat menggunakan pointy heels. Dalam hal ini anda juga dapat memiliki tampilan kantor yang anggun dan juga elegan. Anda juga dapat menggunakan pointy heels dengan T-Strap sebagai salah satu pemilihan detail dan warna yang berbeda. Anda juga dapat menggunakan celana jeans dengan paduan kaos putih dengan long coat atau tanpa long coat dan menggunakan pointy heels.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *